Bingung Dengan Ide Bisnis Rumahan Yang Sukses. Ini Solusinya

Membangun bisnis memang harus jatuh bangun. Ide bisnis bisa terwujud sempurna sesuai impian dengan proposal bisnis yang baik. Lalu, bagaimana cara memaksimalkan proposal bisnis ? ini dia tips dari Ellie Kay dalam bukunya 1/2 Price Living :
  1. Kenali diri, apakah Anda sanggup menjalani bisnis impian? : Jangan campur antara minat dan bakat. Keduanya dibutuhkan untuk memulai sebuah bisnis rumahan yang sukses. Begitu juga kemampuan menangani pembukuan, manajemen waktu, dan pemasaran
  2. Fokus pada kebutuhan orang : Seorang pemiliki bisnis kecil atau pemilik bisnis rumahan sukses karena menargetkan apa yang dibutuhkan orang lain.
  3. Menguji ide bisnis dengan riset : Investasikan waktu dan energi Anda untuk melakukan riset agar kita mengetahui dimana posisi bisnis kita.
  4. Mengikuti tren : Dengan mengikuti tren, Anda dapat memanfaatkan kebutuhan pasar dan menciptakan keuntungan tertinggi untuk investasi waktu paling minim.
  5. Pertimbangkan ide usaha yang sifatnya melayani bisnis yang ada : Dengan keahlian yang tepat dan kemampuan melihat tren pasar, pemilik usaha kecil yang cermat dapat mulai berbisnis dengan melayani kebutuhan perusahaan besar.
Sumber : female.kompas.com

Artikel Lainnya